All Posts

Peringatan Keamanan

Modus Baru, Capctcha 'I am Not a Robot' Bisa Jadi Celah Serangan Siber

By Admin in Peringatan Keamanan at October 29, 2024

Melansir laporan Forbes, CERT Ukraina menjelaskan saat ini mereka sedang menginvestigasi serangan phising dari kelompok tersebut yang menggunakan email berisi tabel basis data dan sebuah tautan yang t...

Read more
Peringatan Keamanan
Modus Penipuan Baru di Gmail, Angkat Telepon Rekening Terkuras

By Admin at October 17, 2024

Sebuah laporan terbaru menyebutkan soal penipuan phishing terkait akun Gmail. Pelaku memanfaatkan Artificial Intelligene untuk melakukan panggilan telepon agar terdengar sempurna.Laporan tersebut bera...

Read More
Berita Keamanan Siber
Keamanan IoT di Indonesia: Pentingnya Regulasi dan Proteksi Data

By Admin at September 19, 2024

IoT merupakan singkatan dari Internet Of Things, penggunaan sistem IoT merupakan kemajuan teknologi yang sedang berkembang di Indonesia dari sekitar pertengahan 2010-an hingga sekarang. IoT disebut se...

Read More
Peringatan Keamanan
Mengenal Brain Cipher, Geng Ransomware yang Retas PDNS

By Admin at July 09, 2024

Kelompok peretas Brain Cipher, yang mengeklaim telah meretas Pusat Data Nasional (PDNS 2), menyatakan akan memberikan kunci untuk membuka akses enkripsi secara gratis kepada pemerintah Indonesia.Brain...

Read More
Peringatan Keamanan
Hampir 100 Aplikasi Android Terinfeksi Malware, Bisa Bertransaksi Perbankan, Ngeri!

By Admin at June 01, 2024

Hampir 100 aplikasi Android di Play Store kembali ditemukan telah terinfeksi malware. Menurut pakar keamanan dari Zscaler ThreatLabz yang menemukan itu, aplikasi-aplikasi berbahaya tersebut sudah diun...

Read More
Berita Keamanan Siber
Ransomware LockBit Kembangkan Versi Linuxnya

By Admin at February 17, 2022

LockBit adalah salah satu keluarga ransomware paling produktif. Ransomware ini menjadi lebih berbahaya dengan varian yang berfokus pada Linux dan VMware ESXi. Versi ini diberi nama LockBit Linux-ESXi...

Read More
Berita Keamanan Siber
Apple Memperbaiki Zero-day yang Dieksploitasi untuk Meretas iPhone, iPad, Mac

By Admin at February 17, 2022

Apple telah merilis pembaruan keamanan untuk memperbaiki kerentanan zero-day yang dieksploitasi di alam liar oleh penyerang untuk meretas iPhone, iPad, dan Mac. Patch zero-day hari ini dilacak sebagai...

Read More